CadeMedia

Media Informasi Terbaru 2022

Oppo

Cara Mengatasi HP Oppo Bootloop Berbagai Seri, Gampang!

Last updated 28 March 2022

Cara Mengatasi & Memperbaiki HP Oppo Bootloop Mentok di Logo

Bagaimanakah cara mengatasi HP Oppo bootloop? Pastinya kamu akan kesal apabila HP OPPO mengalami Bootloop, apalagi jika sedang dalam situasi yang penting. Penyebab bootloop ini ada bermacam-macam. Pada dasarnya HP mempunyai masalah bootloop karena kurang perawatan dan penggunaan ponsel yang salah. Atau bisa juga karena penggunaan yang terlalu berlebihan dan kondisi HP yang sudah cukup [ Baca selengkapnya …]

Filed Under: Teknologi Tagged With: Oppo

6 Cara Membersihkan Ruang Penyimpanan HP Oppo yang Penuh (Hampir Habis)

Last updated 26 October 2021

Cara Membersihkan Ruang Penyimpanan (Memori Internal) HP Oppo yang Penuh (Hampir Habis)

Kapasitas memori internal yang terlalu penuh akan cenderung membuat HP Oppo kamu menjadi lebih lemot, apalagi jika kapasitasnya sangat sedikit. Salah satu alternatif yang bisa digunakan adalah dengan cara membersihkan ruang penyimpanan HP Oppo. Dengan begitu, kamu akan memberinya ruang bebas sehingga tidak akan lemot lagi. Sebenarnya apa saja akibat yang akan ditimbulkan jika memori [ Baca selengkapnya …]

Filed Under: Teknologi Tagged With: Oppo

2 Cara Menampilkan File Tersembunyi di HP Oppo dengan & Tanpa Aplikasi

Last updated 14 November 2021

Cara Menampilkan, Melihat, dan Membuka File Tersembunyi / Hidden di HP Oppo

Cara menampilkan file tersembunyi di HP Oppo bukanlah hal yang sulit untuk dilakukan. Karena kini Oppo sudah dilengkapi berbagai fitur canggih yang bisa membantu pekerjaanmu menjadi lebih mudah, termasuk cara melihat file tersembunyi di HP Oppo. Smartphone memang sering dijadikan sebagai media penyimpanan berbagai file dan dokumen, karena lebih mudah dan praktis daripada harus membawa [ Baca selengkapnya …]

Filed Under: Teknologi Tagged With: Oppo

2 Cara Menambahkan Lirik Lagu di HP Oppo Dengan & Tanpa Aplikasi

Last updated 1 October 2021

Cara Menambahkan Lirik Lagu di HP OPPO Tanpa Aplikasi A12, A5s, F1s

Buat kalian para penikmat lagu, pastinya kurang komplit bila tidak ikut berkaraoke ria, mengiringi lagu itu sendiri dengan menyanyi, bukan? Nah, untuk kalian yang merupakan penikmat lagu, penyuka karaoke, dan pengguna HP OPPO, ternyata bisa lo mendengarkan lagu disertai oleh liriknya menggunakan HP kalian tersebut. Cara menambahkan lirik lagu di HP Oppo juga relatif gampang [ Baca selengkapnya …]

Filed Under: Teknologi Tagged With: hp, Oppo

Primary Sidebar

  • Kontak Kami
  • Privacy Policy