CadeMedia

Media Informasi Terbaru 2025

3 Cara Cek Touchscreen (Layar LCD) Xiaomi Rusak atau Tidak

Last updated 10 August 2023

Layar LCD adalah singkatan dari Liquid Crystal Display. Yang dimaksud oleh LCD sendiri adalah layar yang diterapkan pada smarthphone, termasuk pada HP Xiaomi. Hal ini dikarenakan pemakaian LCD yang harganya cukup terjangkau, namun gambar yang dihasilkan cukup jelas.

Layar LCD juga bisa rusak lho. Beberapa penyebabnya mungkin karena HP Anda terjatuh, terbentur atau bisa jadi sudah waktunya melakukan perbaikan. Hal ini akan berpengaruh pada kekuatan baterai yang melemah dan menyebabkan terjadinya pemborosan walaupun HP tidak sedang digunakan.

Nah, di artikel ini kami akan mengulas seputar cara cek touchscreen Xiaomi. Hal ini akan sangat bermanfaat bagi para pengguna HP Xiaomi untuk mengetahui LCD pada HP-nya rusak atau tidak. Jika Anda ingin mengetahui caranya, simak penjelasan berikut ini.

Cara Cek Layar Touchscreen HP Xiaomi

Table of Contents

  • Melalui Kode Rahasia
  • Melalui Aplikasi Dead Pixels Test and Fix
  • Cara Cek LCD Xiaomi dengan Cara Manual

Melalui Kode Rahasia

  1. Masukkan kode rahasia Xiaomi ##64663## di menu panggilan sebagai langkah pertama.
  2. Pilih “Call” di menu yang tersedia.
  3. Kemudian, menu dengan beberapa pilihan akan ditampilkan.
  4. Pilih opsi “Color”.
  5. Tes warna menggunakan tiga warna Merah, Hijau, dan Biru muncul setelah memilih opsi “Color”.
  6. Jika warna yang ditampilkan sama dengan pilihan, layar LCD HP Xiaomi Anda tidak mengalami masalah.
  7. Segera bawa LCD HP Xiaomi Anda ke pusat servis jika ditemukan masalah, sehingga HP dapat menerima pelayanan yang tepat.

Nah, diatas adalah cara cek touchscreen di hp xiaomi melalui kode rahasia. Kode rahasia terdiri atas 5 angka yang diikuti tanda pagar di depan dan di belakang angka tersebut.

Melalui Aplikasi Dead Pixels Test and Fix

Aplikasi Dead Pixels Test and Fix adalah salah satu aplikasi yang berguna untuk mengetahui cara cek layar sentuh HP Xiaomi. Aplikasi ini dapat Anda download di Google Play Store.

  1. Instal aplikasi Dead Pixels Test and Fix pada smartphone Xiaomi Anda.
  2. Program Dead Pixels Test and Fix setelahnya akan terlihat di layar kosong setelah dibuka.
  3. Sentuh dan geser jari Anda, dari ujung ke ujung melintasi layar.
  4. Lokasi yang telah dipindahkan akan berubah warna.
  5. Warna-warna tidak akan muncul jika ada piksel mati.
  6. Jika ada dead pixels atau piksel yang mati berarti LCD Anda mengalami masalah.

Cara Cek LCD Xiaomi dengan Cara Manual

Cara manual untuk mengetahui apakah LCD Anda rusak atau tidak adalah dengan mengamati ciri-ciri kerusakan LCD. Nah, apabila salah satu ciri-ciri dari beberapa yang tertera dibawah ini terjadi pada HP Anda, maka kemungkinan LCD Anda mengalami kerusakan. Cek ciri-ciri berikut ini.

  1. Layar HP retak, karena terjatuh atau terbentur.
  2. HP no display atau tidak muncul gambar. Hal ini biasa terjadi ketika HP terkena air.
  3. Ada garis lurus di layar, biasanya disebabkan oleh HP yang tak henti digunakan mesti sudah dalam keadaan panas.
  4. Ada titik hitam pada salah satu sisi.
  5. Layar HP tidak bisa disentuh.
  6. Ghost touch, istilah ini adalah sebutan untuk tekanan terhadap layar yang sering meleset.
  7. HP sering tiba-tiba mati.

Nah, itulah beberapa ciri-ciri yang mungkin akan terjadi apabila LCD Anda mengalami kerusakan. Apabila HP Anda mengalami kejadian seperti diatas, maka segeralah bawa ke layanan service untuk segera memperbaiki LCD Anda.

Jika tidak segera diberi penanganan, maka jangan heran jika HP Anda akan rusak dan mati total karena LCD yang tidak segera mendapat perbaikan. Kejadian kejadian seperti itu tak hanya dialami oleh beberapa type saja, namun hampir semua HP juga sama. Seperti pada Redmi Note 1, Note 3, MI A1, 4A, Redmi 3x, Redmi 3s, dan masih banyak lagi.

Baca juga:
Cara Cek Touchscreen Realme
Cara Cek TouchScreen Vivo
Cara Cek Touchscreen Oppo
Cara Cek Touchscreen Samsung

Demikianlah artikel tentang cara cek touchscreen Xiaomi dan juga ciri-cirinya. Semoga dapat bermanfaat dan menjadikan Anda lebih berhati hati lagi untuk melindungi HP Anda dari kerusakan.

Baca Juga

  • Cara Memperbaiki Microphone HP Xiaomi Redmi6 Cara Memperbaiki Mic HP Xiaomi yang Mati dan Tidak Berfungsi
  • Cara Menampilkan Kecepatan Jaringan Internet di HP Xiaomi Redmi Note 8, 9A, 9, MI A1Cara Menampilkan Kecepatan Jaringan Internet di HP Xiaomi Redmi Note 8, 9A, 9, MI A1, dan Lainnya
  • Cara Menampilkan Merek HP di Kamera Xiaomi3 Cara Menampilkan Merek HP di Kamera Xiaomi Redmi
  • Cara Membersihkan File Sampah di HP Xiaomi Redmi7 Cara Membersihkan File Sampah di HP Xiaomi Redmi

Filed Under: Aplikasi Tagged With: Xiaomi

Reader Interactions

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Primary Sidebar

Artikel Terbaru

Cara Mengaktifkan Suara Adzan di HP Infinix

7 Cara Mengaktifkan Suara Adzan di HP Infinix dengan dan Tanpa Aplikasi Tambahan

Cara Menghilangkan Disarankan untuk Anda di Facebook

5 Cara Menghilangkan Disarankan untuk Anda di Facebook, Mudah!

Cara Menampilkan Kecepatan Jaringan Internet di HP Samsung A23, A32, A05, A51, A04

5 Cara Menampilkan Kecepatan Jaringan Internet di HP Samsung A23, A32, A05, A51, A04, dan Lainnya

Cara Memperbaiki Microphone HP Xiaomi Redmi

6 Cara Memperbaiki Mic HP Xiaomi yang Mati dan Tidak Berfungsi

Cara Mendapatkan Tema Gratis di HP Infinix Hot 9, 11, 10, Note 30

3 Cara Mendapatkan Tema Gratis di HP Infinix Hot 9, Hot 11, Hot 10, Note 30, dan Tipe Lainnya

Footer

Kunci Jawaban Game

  • Brain Blow
  • Braindom
  • Braindom 2 (Riddle)
  • Brain Find
  • Brain Out
  • Brain Test
  • Brain Test 2
  • Brain Test 3
  • Brain Test 4
  • DOP
  • DOP 2
  • DOP 4
  • Find Out
  • Just Draw
  • Tebak Gambar
  • Tebak Tebakan
  • TTS Asli
  • TTS Cak Lontong
  • TTS Pintar
  • TTS Santai
  • WIB: TTS Cak Lontong
  • WOW (Words of Wonders)
  • WOW Search
  • Kontak Kami
  • Privacy Policy